Salam jagocopyer.. pada kesempatan ini saya seperti biasa akan mengupdate artikel yang tentunya berbeda pembahasannya, pada pembahasan kali ini saya mengambil judul Pola Kalimat Dasar Bahasa Indonesia unsur S P O Kunsur S P O K kerena kita Warga Negara Indonesia dalam Bahasa kita harus mengetahui Unsur dan Pola KALIMAT DASAR yang benar atau yang telah disempurnakan.
Kalimat dasar adalah kalimat yang memiliki struktur inti (subjek, predikat, objek dan pelengkap), yang belum mengalami perubaha atau campuran bahasa.
- Kalimat
dasar berpola S P Kalimat
dasar ini memiliki unsure subjek sdan predikat. Predikat unuk unsur kalimat ini
dapat berupa kata kerja, kata benda, kata sifat, atau kata bilangan, contoh :Mereka / sedang berenang - S P(kata kerja)Ayahnya / seorang guru - S P(kata benda)Gambar itu / bagus - S P (kata sifat)
- Kalimat
dasar berpola S P O (bisa kalimat aktif pasif) . Kalimat dasar ini memiliki unsure subjek, predikat, objek, Misalnya :Mereka / sedang menulis / karya tulis ilmiah - S P O
- Kalimat
dasar berpola S P Pel . Kalimat
dasar ini memiliki unsure subjek, predikat, pelengkap, misalnya :Anaknya / beternak / ayam - S P pel.
- Kalimat dasar berpola S P O Pel (bisa kalimat aktif pasif) Contohnya :dia / mengirimi / saya / surat - S P O Pel.
- Kalimat
dasar berpola S P K Kalimat
dasar ini memiliki unsure subjek, predikat, keterangan Contohnya :saya / berasal / dari Wonosobo - S P K
- Kalimat
Dasar Berpola S P O K
(Bisa Kalimat Aktif Pasif) / Punya Objek
2Kalimat ini memiliki unsure yang komplit tapi tanpa pelengkap. Unsur itu antara lain subjek, predikat, objek, keterangan.contohnya :Memasukkan / pakaian / ke dalam lemari - S P O
- Kalimat
Dasar Berpola S P Pel. Kalimat
dasar tipe ini memiliki unsur subjek, predikat, pelengkap, dan keterangan.
Subjek berupa nomina atau frasa nominal, predikat berupa verba intransitif atau
kata sifat, pelengkap berupa nomina atau adjektiva, dan keterangan berupa frasa
berpreposisi. Misalnya :Ungu / bermain / musik / di atas panggung. - S P Pel. K
- Kalimat
Dasar Berpola S P O Pel. K Kalimat
dasar tipe ini memiliki unsur subjek, predikat, objek, pelengkap, dan
keterangan. subjek berupa nomina atau frasa nominal, predikat berupa verba
intransitif, objek berupa nomina atau frasa nominal, pelengkap berupa nomina
atau frasa nominal, dan keterangan berupa frasa berpreposisi. Misalnya:Dia / mengirimi / ibunya / uang / setiap bulan. S P O Pel. KWrite : Jago Copy
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungan, Jangan lupa komentarnya